Return and Refund Policy
AURUM LAB menyediakan garansi uang kembali dan memberikan kesempatan untuk kamu memastikan perhiasan yang kamu dapat telah sesuai harapanmu.
Kamu dapat melakukan retur pembelian dengan syarat dan ketentuan berikut :
- Penukaran berlaku apabila kesalahan pengiriman / kerusakan dilakukan oleh pihak AURUM LAB.
- Penukaran berlaku 3 hari kerja sejak barang diterima oleh konsumen dan hanya dapat dilakukan 1x.
- Biaya kirim pengembalian perhiasan dari konsumen maupun pengiriman perhiasan baru dari AURUM LAB sepenuhnya ditanggung oleh pihak AURUM LAB.
- Konsumen berhak untuk memilih garansi uang kembali atau pun menukarkan perhiasan dengan barang yang baru namun tetap merupakan model perhiasan yang sama.
- Re-sell tidak berlaku untuk perhiasan custom yang telah di grafir nama, tanggal maupun inisial.